Laman

Saturday 18 April 2020

Download PermendesPDTT Nomor 6 tahun 2020

Fasilitasidesa - Hari ini Mentri Desa PDTT resmi mengeluarkan Permendes PDTT Nomor 6 tahun 2020 tentang perubahan Permendes Nomor 11 tahun 2019 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa ,bahwasanya Dana Desa bisa digunakan untuk Bantuan Langsung Tunai (BLT) dalam rangka Penanganan Covid-19 ).

Wednesday 15 April 2020

Prinsip Relawan Desa Lawan Covid19

Fasilitasidesa - Hai Pendamping Desa se Indonesia ayo kita lihat dan dengarkan video dari bapak Abdul Halim Iskandar tentang prinsip relawan desa.

#RelawanDesa gotong royong lawan Covid19


Padat Karya Tunai Desa | Menteri Desa I Video


Fasilitasidesa - Hai pendamping desa se Indonesia mari kita lihat dan dengarkan video dari Menteri Desa bapak Abdul Halim Iskandar.

#PendampingDesa se Indonesia harus mengawal


Wednesday 1 April 2020

RAB COVID-19 dalam APBDes Perubahan Tahun 2020



Fasilitasidesa - Penyusunan Rencana Anggaran Biaya (RAB) untuk kegiatan Pencegahan dan Penanganan Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) tidak hanya dilakukan oleh Pemerintah Pusat dan Daerah, tetapi juga Pemerintah Desa. Karena itu tulisan ini secara khusus akan mencoba menjawab dan membantu Sobat Desa yang berencana menyusun RAB COVID-19 Tahun 2020 sebagai bagian dari DPPA APBDes Perubahan.

Artikel ini tidak hanya berisi contoh RAB Corona saja, tetapi juga memuat analisa sederhana Kami terkait bagaimana menjawab kontroversi penempatan pos belanja bidang sub bidang, kegiatan maupun jenis belanja ini dalam struktur perubahan anggaran pendapatan dan belanja Desa (APBDes Perubahan).

Thursday 26 March 2020

SURAT EDARAN NOMOR 8 TAHUN 2020


Fasilitasidesa - Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi telah mengeluarkan Surat Edaran Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Desa Tanggap Covid-19 dan Penegasan Padat Karya Tunai Desa.

Maksud dan tujuan surat edaran ini untuk menjadi acuan dalam pelaksanaan Desa Tanggap Covid-19 dan pelaksanaan program Padat Karya Tunai Desa (PKTD) dengan menggunakan Dana Desa.

Berikut petikan surat edaran KemendesPDTT nomor 8 tahun 2020

Wednesday 19 February 2020

PERMENDESPDTT Nomor 18 Tahun 2019 tentang Pedoman Umum Pendampingan Masyarakat Desa


Fasilitasidesa - Kementrian Desa PDTT RI telah menerbitkan Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2019 tentang Pedoman Umum Pendampingan Masyarakat Desa. 


Pedoman umum Pendampingan Masyarakat Desa ini, bertujuan sebagai acuan dalam melaksanakan Pendampingan Masyarakat Desa bagi Kementerian/lembaga, Tenaga Pendamping Profesional (PLD,PD/TI,TAPM) KPMD, dan Pihak Ketiga

Selengkapnya ini dia link PermendesPDTT Nomor 18 Tahun 2019 Klik Disini

PERMENDESPDTT Nomor 17 Tahun 2019 Tentang Pedoman Umum Pembangunan dan Pemberdayaan Desa

Fasilitasidesa - Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2019 tentang Pedoman Umum Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa.



Wednesday 29 January 2020

PMK No. 205 tahun 2019 tentang Pengelolaan Dana Desa

Fasilitasidesa -  Kementerian Keuangan resmi merevisi ketentuan terkait pengelolaan dana desa untuk tahun 2020 dengan merilis Peraturan Menteri Keuangan No. 205 tahun 2019.